Ngiagau 3 : Bertanya, Apakah ?
Apakah jadinya jika
lampu lalu lintas diganti fungsinya.
Merah jadi hijau
kuning diganti biru?
Apakah jadinya jika
suasana kasmaran bukan pink tetapi coklat?
Apa jadinya jika
darah kita bukan merah tetapi hijau.
Tentu pertanyaan ini
saya buat bukan untuk dijawab apalagi dicarikan jawabannya.
Saya ingin bercerita
lagi tentang warna.
Dulu kala. Adalah pemuda
yang selalu berteman dengan warna.
Sebut saja namanya
Picasso. Hari minggu, pagi, picasso berjalan-jalan di alun-alun kota. Ia
terpesona dengan kombinasi warna-warna yang ia lihat. Gedung tua, pohon,
rumput, bunga-bunga ditaman, merpati, dan. Dan. Jadilah Ia pelukis terkenal.
Dengan usaha dan
kerja keras tentunya.
Nasibnya memang
berteman dengan warna.